Wujudkan Kelancaran Arus Lalulintas, Polisi Hadir untuk Masyarakat

    Wujudkan Kelancaran Arus Lalulintas,  Polisi Hadir untuk Masyarakat
    Wujudkan Kelancaran Arus Lalulintas, Polisi Hadir untuk Masyarakat

    SUKABUMI - Personil Polres Sukabumi melaksanakan Pengaturan Arus lalu lintas di Wilayah Hukum Polres Sukabumi baik di Jalur Cicurug sampai Cibadak dan Jalur Wisata Palabuhanratu

    Menurut Kapolres Sukabumi, AKBP Maruly Pardede kegiatan Pengaturan Lalu Lintas ini dalam rangka memberikan pelayanan kepada Masyarakat yang Aman dan Damai kepada masyarakat terutama pengguna jalan raya. (Sabtu, 27/05/2023)

    Adapun maksud dan tujuan dengan kehadiran polisi ditengah Masyarakat ini, agar arus lalu lintas tidak terjadi kemacetan dan kondisi wilayah kabupaten Sukabumi aman dan kondusif

    Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas ini sesuai dengan Program AA DEDE yang Aman, Damai dan Efesien yang membantu Masyarakat merasa lebih bisa terjaga keselamatan nya.

    Selalu hati - hati dalam berkendara dan Tertib Berlalu lintas.

    aa dede polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder...

    Artikel Berikutnya

    Polres Sukabumi Laksanakan Pengaturan Arus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Berupa Pembagian Sembako di Kampung "Tiktoker Sadbor "
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Polres Sukabumi Giatkan Sambang Warga di Desa Ciwaru untuk Ciptakan Keamanan dan Ketertiban
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis di Desa Mandrajaya, Sosialisasikan Keamanan dan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Tamanjaya Polsek Ciemas Polres Sukabumi Ajak Jamaah Jaga Kamtibmas dan Dukung Pencegahan Stunting

    Ikuti Kami