Kerja Bakti, Peltu Dasik: Salah Satu Bnetuk Kekompakan Warga Masyarakat

    Kerja Bakti, Peltu Dasik: Salah Satu Bnetuk Kekompakan Warga Masyarakat

    Sukabumi – Giat Babinsa Desa Pangkalan melaksanakan pendampingan kerja bhakti pembuatan jembatan di kp. Ciletuh RT 01/12 Desa Pangkalan Kecamatan Cikidang Koramil Cikidang Sukabumi.

    “Kegiatan kerja bakti ini adalah sebagai salah satu bentuk kekompakan warga masyarakat di Desa Pangkalan, ” kata Peltu Dasik Babinsa Desa Pangkalan Koramil 2204/Cikidang, Selasa 30 April 2024.

    Peltu Dasik selalu hadir dalam setiap kegiatan baik pemerintahan atau kegiatan warga masyarakat di desa binaannya.

    “Kebersaman Babinsa dan warga masyarakt terus terjaga dan kompak, ” terangnya.

    Peltu Dasik pun berharap bahwa dengan dibangunnya jembatan ini warga masyarakat nantinya turut serta berperan aktif dalam menjaga dan merawat fasilitas umum ini, demikian diharapkan Peltu Dasik.

    kerja bakti peltu dasik salah satu bnetuk kekompakan warga masyarakat sukabumi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gencarkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan, Bagikan Pupuk, Bibit, dan Obat kepada Masyarakat
    Tebar Benih Ikan Nila, Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Prgram Presiden RI
    Polres Sukabumi Implementasikan Asta Cita Presiden RI Melalui Kegiatan Penanaman Bibit Cabai
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Ikuti Kami