Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan di Posyandu, Antisipasi Stunting

    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan di Posyandu, Antisipasi Stunting
    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan di Posyandu, Antisipasi Stunting

     Bhabinkamtibmas Desa Parakansalak, Brigadir Prima Anugrah, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) dalam rangka sosialisasi dan himbauan percepatan penanganan stunting.

    Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutan untuk menurunkan angka stunting di wilayah tersebut. Dalam sosialisasinya, Brigadir Prima Anugrah menekankan pentingnya koordinasi dengan pihak terkait dalam penanganan dan pencegahan stunting, terutama dalam hal pengawasan anak-anak yang termasuk dalam kategori stunting.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu: Meningkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Laskar A A terus Bergerak Sosialisasikan Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Sambut Kemenang di Pilkada Sukabumi 2024
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    Patroli Dialogis Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Jaga Kamtibmas dan Wujudkan Pemilu Damai
    Polsek Caringin Polres Sukabumi Laksanakan Monitoring Pelantikan KPPS untuk Pilkada 2024

    Ikuti Kami